Jumat, 26 Juli 2019

Ciater Subang, Tempat untuk Rekreasi
     Ciater yang berada di Subang, Jawa Barat merupakan destinasi favorit warga lokal maupun luar untuk berwisata. Banyak kalangan terutama anak muda yang datang ke ciater untuk berfoto ria. 
     Keistimewaan Ciater ada pada objek wisata pemandian air panas yang sudah menjadi ikon utama masyarakat Ciater dalam mengelola potensi daerahnya. Pemandian air panas yang merupakan tempat wisata di Ciater ini terletak di kaki Gunung Tangkuban Perahu yang merupakan tapal batas kabupaten Subang dan kabupaten Bandung Barat.


      Air panas di pemandian air panas Ciater memiliki kandungan belerang, airnya yang hangat dan tidak terlalu menyengat sehingga membuat para pengunjung yang datang dan berendam merasa ketagihan untuk kembali. Selain itu beberapa pengunjung juga meyakini bahwa air panas dari pemandian air panas Ciater dapat menyembuhkan berbagai penyakit terutama penyakit kulit, sehingga para pengunjung menjadikan destinasi tempat wisata di Ciater ini bukan hanya sekedar rekreasi tetapi juga sarana untuk pengobatan.
      Sebagai sebuah kawasan wisata yang cukup ramai, pemandian air panas Ciater cukup ditata dengan baik dan luas. Di sini kita dapat memilih sendiri jenis kolam yang cocok dan sesuai dengan kebutuhan dari mulai kolam massal yang berada di bawah dan memiliki luas yang standar, lalu kolam yang besar yang letaknya berada di paling atas dan paling bersih hingga kolam privat personal yang hanya bisa dinikmati oleh individu.

Hotel Terbaik di Ciater Subang

Sari Ater Hotel
      0,2 km dari Wisata Air Panas Ciater, selain dekat hotel ini juga menawarkan pemandangan yang indah dan damai untuk para pengunjung. Memiliki fasilitas yang memadai dan fasilitas kamar yang baik. Untuk breakfast memiliki banyak menu sehingga kita dapat memilih makanan yang kita sukai.

     Hotel ini juga sangat instagramable untuk anak muda, dan sangat di anjurkan. Memiliki suasana seperti pedesaan, sehingga membuat kita nyaman. Hal yang paling mengasikkan adalah mandi dikolam belerang yang digratiskan, sehingga membuat pengunjung senang dan bahagia.


Senin, 22 Juli 2019

KEGUNAAN DAN FUNGSI TOMBOL KEYBOARD PADA KOMPUTER
Penggunaan Keyboard adalah salah satu aktivitas sehari-hari baik di kantor, kampus, rumah atau pun sekolahan sudah tak heran lagi jika sekarang ini banyak sekali masyarakat umum yang tak lepas dari komputer. Banyak sekali pekerjaan yang harus diselesaikan menggunakan komputer. Untuk mempercepat pengerjaannya namum kita harus lebih dahulu mengenal apa saja fungsi tombol keyboard pada komputer. Berikut beberapa penjelasan mengenai fungsi tombol keyboard yang ada pada mcrosoft word.









Beberapa fungsi tombol pada keyboard komputer yang khususnya seperti berikut.
         F1  : Membuka Sebuah Fungsi Bantuan pada Komputer anda.
         F2  : Mengubah Nambah File atau Berkas ( Rename )
        F3  : Perintah Auto Text ( Find Text )
         F4  : Pengulangan Printah Sebelumnya/
         F5  : Perintah Temukan ( Find ) Ganti ( Replace ) atau Go To
         F6  : Membuka Pengaturan Other Pane
         F7  : Membuat Perintah Spelling ( Pengecekan Penulisan )
         F8  : Membuka Perintah Awal Untuk memilih ( Coret Text atau Objek )
         F9  : Memperbaruhi Field ( Mail Marge )
         F10  : Membuat Sebuah Menu menjadi Aktif
         F11  : Membuat Sebuah Masukan Field berikutnya ( mail Marge )
         F12  : Membuka Dialog Save As ( Simpan Sebagai )
         Esc  : Tombol Perintah Membatalkan Dialog
         Enter  : Tombol Untuk Mengahiri satu paragraf atau Melaksanakan Perintah / Pilihan
         Tab  :  Memposisikan Teks sesuai dengan tanda Ruler Horizontal
         Windows : Tombol untuk Membuka Start Menu
         Shorcut : Tombol untuk mengaktifkan Shorcut di posisi kursor
         Delete : Tombol untuk Menghapus Sebuah Karakter dari Kanan Pada Penulisan anda
         Backspace : Tombol untuk Menghapus Sebuah Karakter dari Kiri Pada Penulisan anda
         Insert : Tombol Untuk menyisipkan karakter pada Posisi Kursor Anda.
         End : Tombol Untuk memindahkan Posisi Kursor ke akhir baris.
         Home : Tombol Untuk memindahkan Kursor ke awal baris
         Page Up : Tombol Untuk Menggulung Layar ke atas
         Page Down : Tombol Untuk Menggulung Layar ke bawah
         Up : Tombol Untuk memindahkan Kursor 1 ke baris atas
         Down : Tombol Untuk memindahkan Kursor 1 ke baris bawah
         Left : Tombol Untuk memindahkan Kursor 1 ke Kiri
         Right : Tombol Untuk memindahkan Kursor 1 ke Kanan
         Num Lock On : Tombol Untuk Mengaktifkan Fungsi Angka dan Operasi matematik
         Shift + F10 : Tombol Untuk membuka Menu Pintas.
   Alt : Tombol ini jika tidak di Kombinasikan maka hanya akan berfungsi sebagai memulai / mengaktifkan menu bar.
         Shift + Delete : Tombol ini untuk menghapus file Secara permanent serta tidak akan masuk ke Recyle bin terlebih dahulu
        Ctrl + Right Arrow : Tombol ini Berfungsi Untuk Memindahkan titik sisipan ke awal kata berikutnya
         Ctrl + Left Arrow : Tombol ini Berfungsi Untuk Memindahkan titik sisipan ke awal kata sebelumnya
    Ctrl + Down Arrow : Tombol ini Berfungsi Untuk Memindahkan titik sisipan ke awal paragraf berikutnya
     Ctrl + Up Arrow : Tombol ini Berfungsi Untuk Memindahkan titik sisipan ke awal paragraf sebelumnya
         Alt + F4 : Tombol Untuk Keluar dari program yang aktif atau pada menu bar.
         Alt + Enter : Untuk Membuka Sebuah Objek yang telah terpilih
         Alt + Spacebar : Tombol Untuk membuka Menu Shortcut di layar yang aktif
         Ctrl + F4 : Tombol Untuk menutup Dokumen yang Aktif
         Alt + Tab : Mengganti ( Switch ) Pada Program Yang Aktif
        Alt + Esc : Cycle Via item dengan urutan yang sudah di buka.
         Ctrl + Shift + Tab : Tombol ini berfungsi untuk bergerak mundur dengan Tab
         Shift + Tab : Tombol ini berfungsi untuk bergerak mundur dengan pilihan


Fungsi Tombol keyboard pada Ms.Word
         Ctrl + A : Tombol Select All ( Memilih Semua Kolom Ms Word )
         Ctrl + B : Menebalkan Huruf dan Karakter Angka pada Ms Word
         Ctrl + C : Menyalin atau MengCopy
         Ctrl + D : Pilihan Font Pada Ms Word
         Ctrl + E : Membuat Center Alignment ( Rata Tengah Tulisan pada Ms Word )
         Ctrl + F : Mencari Karakter ( Find Karakter )
         Ctrl + G : Go To
         Ctrl + H : Menggantikan ( Repleace )
         Ctrl +  I : Membuat Tulisan Menjadi Miring ( Italic )
         Ctrl + J : Membuat Tulisan Menjadi Rata Kiri Kanan( Justify Aligment )
         Ctrl + K : Membuat Hyperlink ( Insert Hyperlink )
         Ctrl + L : Membuat Tulisan Menjadi Rata Kiri ( Left Aligment )
         Ctrl + M : Increase Ident
         Ctrl + N : Membuat Sebuah File Baru ( New File )
         Ctrl + O : Membuka File ( Open File )
         Ctrl + P : Printah Cepat untuk Melakukan Print
         Ctrl + Q : Mengubah Pengaturan Style Menjadi Normal
         Ctrl + R : Membuat Tulisan Menjadi Rata Kanan ( Right Alignment
         Ctrl + S : Printah Untuk Menyimpan File ( Save / Save As )
         Ctrl + T : Hanging Ident
         Ctrl + U : Membuat Tulisan Menjadi Garis Bawah ( Underline )
         Ctrl + V : Mempaste Tulisan Yang Sudah Di Copy Dengan ( Ctrl + C )
         Ctrl + W : Menutup Menu Word ( Close Ms.Word )
         Ctrl + X : Memotong Tulisan Yang sudah Di Block
         Ctrl + Y : Mengembalikan Sesudahnya ( Redo )
         Ctrl + Z : mengembalikan Sebelumnya ( Undo )
         Ctrl + 1 : Membuat Sebuah Spasi Single ( Single Spacing )
         Ctrl + 2 : Membuat Sebuah Spasi Double ( Double Spacing )
         Ctrl + 5 : Membuat Spasi 1.5 Lines
Sejarah Komputer

A.  Penemu Komputer Pertama Kali
Penemu komputer pertama adalah Charles Babbage, dikenal dunia sebagai salah satu penemu sejarah komputer pertama kali. Yang telah banyak memberkan karya pada kehidupan manusia sampai sekarang ini, dari penemuannya.
Mesin penghitung atau bisa di kenal dengan Difference Engine no.1 yang ditemukan oleh Chareles Babbage. Merupakan salah satu icon, yang paling populer dan terkenal dalam sejarah.
Babbage juga dikenal dengan julukan bapak komputer, The Charles Babbage Foundation, dia memakai namanya untuk menghargai jasa atas penemuanya terhadap dunia komputer.
B. Perkembangan Komputer 
Sejarah Perkembangan Komputer selalu mengalami perkembangan dari generasi ke generasi berikutnnya, selalu mengalami perubahan. dan bagaimana sejarah  komputer sampai sekarang ini bisa terjadi.
Tentunya dibalik proses sejarah komputer dari jaman dulu hingga jaman sekarang, ada yang mengawali. Bisa kita sebut dengan penemu komputer, karena komputer sudah ada sejak dulu sampai sekarang ini.
Sejarah perkembangan dari generasi komputer dari dulu, mulai dari komputer generasi pertama, komputer generasi kedua, komputer generasi ketiga, komputer generasi keempat, sampai sekarang generasi sekarang ini, sudah terbagi menjadi 5 kali, perkembangan atau generasi komputer.
C. Sejarah Komputer Generasi Pertama 1946-1959
Sejarah komputer generasi pertama yaitu digital elektronik atau bisa di sebut dengan ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Calculator). Merupakan salah satu yang digunakan sebagai kebutuhan umum.
Program pada ENIAC, sudah di rancang pada tahun 1942, dan baru mulai di kerjakan pada tahun 1943 oleh John Presper Eckert dan Dr. John W. Mauchly di Moore School of Electrical Engineering (University of Pennsylvania) dan selesai pada tahun 1946.
Bentuk program ENIAC berukuran sangat besar, dalam penempatan program tersebut membutuhkan ruang sebesar 500m2. ENIAC memakai 18.000 tabung hampa udara, serta 75.000 relay dan saklar, 10.000 kapasitor dan menggunakan 70.000 resistor.
Ketika mulai dioperasikan, ENIAC membutuhkan daya listrik yang sangat besar yaitu 140 kilowatt. Dengan berat mesin lebih dari 30 ton, dan sangat memakan banyak ruangan 167 m2.
Perangkat lunak komputer yang pertama kali telah dikembangkan yaitu, komputer sebagai desain pesawat dan peluru kendali. Salah satu ilmuwan yang mengerjakan konsep pengembangan tersebut ialah Konrad Zuse, seorang Insinyur berasal dari Jerman.
Pada pertengahan tahun 1940-an, John Von Neumann (1903-1957) bergabung bersama tim University Of Pennysylvania. Dalam proses membangun konsep desain komputer 40 tahun mendatang masih dipakai dalam teknik dalam merakit komputer.
Von Neumann mendesain EDVAC (Electronic Discrete Variable Automatic Comnputer)  pada tahun 1945 dengan sebuah memori untuk menampung baik program atau pun data. Teknik semacam ini, memungkinkan pembuatan komputer agar berhenti pada suatu saat dan kemudian melanjutkan pekerjaannya kembali.
Peran utama arsitektur Von Neumann adalah unit pemrosesan sentral CPU (Central processor unit), yang mampu semua fungsi komputer dikoordinasikan melalui satu sumber tunggal. Ciri-ciri  komputer generasi pertama adalah CPU.
Sejarah komputer generasi 1 memiliki ciri khusus, yaitu instruksi dalam mengoperasikan dibuat secara spesifik untuk satu tugas tertentu. Setiap komputer mempunyai program seperti kode-biner.
Masing-masing yang berbeda disebut dengan Machine Language (Bahasa Mesin). Hal ini menyebabkan program komputer sulit untuk diprogramkan dan membatasi kecepatannya.

Ciri-ciri Komputer Generasi Pertama Adalah:

  1. Ukuran fisik hardware komputer lebih besar, memerlukan ruang yang luas.
  2. Instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk tugas tertentu.
  3. Programnya hanya bisa dibuat menggunakan bahasa mesin.
  4. Komputer mempunyai silinder magnetik untuk menyimpan data.
  5. Menggunakan Simpanan Luar Magnetic Tape dan Magnetic Disk.
  6. Membutuhkan daya listrik yang besar.
  7. Suhunya cepat panas, sehingga diperlukan pendingin.
  8. Daya simpannya kecil.
  9. Prosesnya kurang cepat.
  10. Menggunakan Konsep Stored Program dengan memori utamanya adalah Magnetic Core Storage.
  11. Sirkuitnya Menggunakan Tabung Hampa. Penggunaan Tabung Hampa tersebut yang membuat ukuran komputer pada masa tersebut berukuran sangat besar.

D. Sejarah Komputer Ke Dua
Perubahan dalam Penemuan penting telah terjadi di generasi kedua. Yaiut transistor, alat canggih yang mampu maksimalkan kinerja komputer hanya dengan ukuran yang sangat kecil.
Penemuan alat ini, mampu mempengaruhi perkembangan komputer pada generasi kedua, dengan cepat. Pada 1959-1960an, para ilmuwan memulai menggarap komputer generasi kedua.
Beberapa diantara intansi, perusahaan, universitas, dan pemerintah telah memanfaatkan kecanggihan dari komputer generasi kedua. Maksud dari penemuan komputer generasi 2 ini adalah transistor, yang mampu membuat sejarah komputer generasi kedua, berukuran lebih kecil dibandingkan dengan komputer generasi pertama.
Mesin pertama yang menggunakan teknologi terbaru ini adalah super komputer. IBM telah membuat super komputer bernama Stretch, dan Sprery-Rand dan membuat komputer bernama LARC.
Sejarah komputer yang dikembangkan di laboratorium energi atom, dapat mengatasi sejumlah besar data, sebuah kemampuan yang sangat dibutuhkan oleh para peneliti atom.

Ciri-ciri Komputer Generasi Kedua Adalah:

  1. Sudah menggunakan operasi dalam bahasa pemrograman tingkat tinggi COBOL dan FORTRAN.
  2. Kapasitas memori utama telah dikembangkan dari  Magnetic Core Storage.
  3. Memakai simpanan dari luar yang berupa magnetic tape dan magnetic disk.
  4. Kemapuan dalam melakukan proses real-time dan real-sharing.
  5. Ukuran fisiknya sudah lebih kecil jika dibandingkan dengan komputer generasi pertama.
  6. Proses operasi sudah lebih cepat, yaitu bisa melakukan jutaan operasi per detik.
  7. Kebutuhan terhadap daya listrik lebih kecil.
  8. Orientasinya penggunaan program tidak lagi tertuju pada aplikasi bisnis, tapi juga sudah pada aplikasi teknik.
Pada era komputer generasi kedua, juga menandakan permulaan munculnya minikomputer yang merupakan terbesar kedua dalam keluarga komputer. Harganya lebih murah dibanding dengan generasi pertama. Komputer DEC PDP-8 yaitu minikomputer pertama yang dibuat pada tahun 1964, sebagai pengolahan data komersial.
E. Sejarah Komputer ke Tiga 1959-1964
Komputer generasi ketiga adalah perkembangan yang melalui tahap yang sangat pesat dari perkembangan komputer yang ada. Komputer generasi ketiga muncul sejak era 1964-1970an.
Dalam penggunaanya, transistor menjadikan kinerja komputer lebih cepat panas. Sehingga, membuat komputer generasi kedua mulai ditinggalkan. Kemudian salah satu seorang ilmuwan bernama Jack Billy, mencoba kembali melakukan penelitian.
  1. Kemudian pada tahun 1958, dia telah menciptakan komponen yang lebih canggih lagi, dibandingkan dengan transistor yang membuat komputer cepat panas tadi. Penemuannya Yakni IC atau Integrated Circuit chip kecil yang mampu mengumpulkan dan menampung banyak komponen menjadi satu.

Pada generasi ketiga inilah sejarah komputer teknologi Integrated Circuit (IC) menjadi salah satu ciri utama. Karena mulai familiar dan banyak digunakan pada sebuah perangkat komputer hingga generasi sekarang.
IC dibuat pertama kali oleh seorang bernama, Texas Istruments dan Fairchild Semiconductor pada tahun 1959 yang berisi hanya enam transistor saja. Bisa kita coba bandingkan dengan prosesor saat ini yang kita gunakan telah memiliki jutaan, puluhan, ratusan juta transistor.
Bahkan telah didesain prosesor yang memiliki miliaran transistor. Dari sebuah perkembangan yang luar biasa dalam masa kurang dari setengah abad.

Ciri-ciri komputer generasi ketiga adalah:

  1. Penggunaan listrik lebih hemat.
  2. Peningkatan dari sisi software.
  3. Harganya semakin murah.
  4. Kapasitas memori lebih besar, dan dapat menyimpan ratusan ribu karakter (sebelumnya hanya puluhan ribu).
  5. Karena telah menggunakan IC maka kinerja komputer menjadi lebih tepat dan cepat.
  6. Kecepatannya hampir 10.000 kali lebih cepat dari komputer generasi pertama.
  7. Kemampuan melakukan multiprocessing dan multitasking.
  8. Telah menggunakan terminal visual display dan dapat mengeluarkan suara.
  9. Menggunakan media penyimpanan luar disket magnetik (external disk) yang sifat pengaksesan datanya secara acak (random access) dengan kapasitas besar (jutaan karakter).
  10. Kemampuan melakukan komunikasi dengan komputer lain.

F. Sejarah Komputer Generasi ke Empat 1964-1970
Komputer generasi keempat adalah regenerasi dari generasi ke 3, perdaanya bahwa IC pada komputer generasi 4 lebih kompleks dan terintegrasi dibandingkan dengan generasi sebelumnya yaitu generasi ketiga.
Pada generasi keempat, komputer sudah mulai menggunakan chip IC, kemudian baru mulai dikembangkan lagi. Oleh perusahaan Very Large Scale Integration. Untuk mencoba mengerjakan pengembangan tersebut sejak tahun 1980-an. Walhasil, satu chip tunggal mampu menampung ribuan komponen.
Sejak tahun 1970 muncul dua perkembangan yang dianggap sebagai komputer generasi 4. yang Pertama, penggunaan Large Scale Integration (LSI) yang bisa disebut dengan nama Bipolar Large Large Scale Integration.
LSI merupakan sekumpulan pemadatan beribu-ribu IC, yang dijadikan satu pada sebuah keping IC yang bisa kita sebut dengan nama chip. Istilah penyebutan chip digunakan dalam menunjukkan suatu lempengan yang berbentuk, persegi empat yang memuat rangkaian terpadu IC.
LSI kemudian dapat dikembangkan lagi menjadi VLSI (Very Large Scale Integration) yang dapat menampung puluhan ribu bahkan hingga ratusan ribu IC.

Ciri-ciri komputer generasi keempat Adalah:

  1. Menggunakan LSI (Large Scale Integration).
  2. Dikembangkan komputer mikro yang sudah menggunakan semiconductor dan micro processor yang berbentuk chip untuk memori komputer.
  3. Komputer generasi keempat diantaranya adalah : AT, IBM PS/2, IBM PC/386, IBM 370, Apple II, IBM PC/XT, IBM PC/IBM PC/486.) IBM Pentium II
Sebagai catatan bahwa pada komputer-komputer generasi keempat ini tidak satupun yang PC-Compatible atau Macintosh-Compatible. Sehingga pada generasi ini belum memiliki standar sebuah komputer terutama personal computer (PC).
Dari sinilah, istilah “personal computer” atau PC muncul. Artinya, perangkat komputer mulai dipasarkan ke sektor perorangan. Tentunya tidak hanya sampai di situ saja, muncullah perangkat komputer tebaru yang mudah dibawa ke mana-mana, yaitu Laptop.
G. Sejarah Komputer Generasi ke Lima 1970-2000-an 
Komputer generasi kelima yaitu pada saat sekarang ini, tengah banyak sekali dilakukan pengembangan oleh berbagai vendor elektronik. Komputer generasi kelima sering disebut dengan komputer generasi masa depan.
Pada perkembangan selanjutnya akan ada bayak perubahan besar terjadi, bahwa sejak IBM-PC diperkenalkan dan bukan satu-satunya manufaktur PC-compatible.
Maka standar baru dalam dunia industri PC, akan lebih banyak di terapkan dan lebih dikembangkan oleh perusahaan lain. Seperti Intel dan Microsoft yang dipelopori oleh W.Bill Gates yang saat ini telah menjadi pionir standar hardware dan software dunia.
Beberapa bukti diantaranya adalah munculnya smartphone, tablet, phablet, netbook, ultrabook, dan banyak lagi, penemuan-penemuan terbaru pada saat ini yang bisa kita temui.
Sejarah perkembangan komputer generasi kelima merupakan komputer, yang kita gunakan pada sekarang ini. Generasi ini ditandai munculnya. LSI (Large Scale Integration) yang merupakan pemadatan ribuan microprocessor di dalam sebuah microprocesor pada saat ini.

Ciri-ciri komputer generasi kelima Adalah:

  1. Masih menggunakan teknologi LSI, yang tentu saja memiliki banyak pengembangan
  2. Fitur-fitur yang semakin banyak
  3. Pemrosesan informasi yang jauh lebih cepat
Secara prinsip ciri-ciri komputer dimasa yang akan mendatang adalah lebih canggih dan lebih murah dan memiliki kemampuan diantaranya melihat, berbicara, mendengar, dan lebih canggih lagi. Serta mampu membuat kesimpulan seperti manusia.
Ini berarti komputer generasi kelima memiliki kecerdasan buatan, yang mendekati kemampuan dan prilaku manusia. Kelebihan lainnya lagi, kecerdasan untuk memprediksi sebuah kejadian yang akan terjadi, bisa berkomunikasi langsung dengan manusia, dan bentuknya semakin kecil memiliki banyak sejarah komputer, yang dapat kita temui.

MENGENAL MICROSOFT EXCEL 2010, MENU DAN FUNGSI MENU MS EXCEL 2010

PENGERTIAN MICROSOFT EXCE


Microsoft Excel adalah sebuah program atau aplikasi yang merupakan bagian dari paket instalasi Microsoft Office, berfungsi untuk mengolah angka menggunakan spreadsheet yang terdiri dari baris dan kolom untuk mengeksekusi perintah.

Microsoft Excel menggunakan spreadsheet untuk manajemen data serta melakukan fungsi-fungsi Excel yang lebih dikenal dengan formula Excel.. Spreadsheet adalah kumpulan dari Sel yang terdiri atas baris dan kolom tempat anda memasukkan angka pada Microsoft Excel. Berikut menu dan fungsi menu yang terdapat dalam microsoft excel 2010:

1.      Tab Home
Grup Clipboard :
  1.  Paste :  Menempelkan hasil perintah cut/copy yang ada di clipboard
  2. Cut :  Memindahkan bagian yang ditandai ke clipboard
  3. Copy  :  Menyalin ke clipboard
  4. Format Painter :  Melakukan copy format
 Grup Font
  1. Font Size :  Mengatur ukuran huruf
  2. Increase/Decrease Font : Menaikkan dan menurunkan ukuran font satu tingkat (sesuai tingkatan  font size)
  3. Bold, Italic, Underline :  Menebalkan, memiringkan, menggarisbawahi (garis bawah satu atau ganda) teks
  4.  BordeR  :  Membuat garis bingkai sel
  5. Fill  :  Mewarnai sel
  6. Color  : Mewarnai huruF
Grup Paragraph
  1. Vertical Alignment   :  Mengatur posisi teks secara vertikal pada sel. Atas, tengan, dan bawah
  2. Perataan teks  :  Mengatur perataan teks, kiri, tengah, dan kanan
  3. Indent :  Menambah dan mengurangi inden teks
  4. Teks Orientation :  Mengubah kemiringan teks
  5. Merge Cell  :  Menggabungkan sel
  6. Page Break  :  Mengatur pemisah halaman
Grup Number
  1. Number Format Cell:  Pengaturan jenis penulisan angk
  2. Currency :  Format angka untuk mata uan
  3. Persen  :  Format angka perse
  4. Comma :  Mengubah nilai koma ribuaIncrease/Decrease Decimal :  Menambah dan mengurangi nilai decimal
Grup Style
  1. Conditional Formatting  :  Melakukan format terkondis
  2. Format as Table :  Membuat format warna, huruf tabel  (seluruh sel) secara cepat
  3. Cell Styles :  Membuat format sel secara cepat, memformat warna dan huruf sel.
Grup Cell
  1. Insert:  Untuk menambah sel yang ingin dibuat, baik satu baris, satu kolom, maupun sesuai kebutuhan
  2. Delete:  Menghapus sel, dengan pilihan menghapus seluruh sel, sel yang vertikal dan horisontal, sesuai dengan yang diinginkan user.
  3. Format :  Melakukan format sel
Grup Editing
  1. Fill :  Membuat pola angka secara kontinu
  2. Clear :  Menghapus semuanya dari sel, nilai, hingga format
  3. Sort & Filter :  Mengatur data agar mudah dianalisis
  4. Find & Select:  Mencari dan menyeleksi teks dalam lembar kerja
2.      Tab Insert 
Grup Tables
  1. Pivot Table  :  Memasukkan tabel pivot
  2. Table:  Memasukkan table 
Grup Illustrations
  1. Picture :  Menambahkan gambar pada worksheet
  2. Clip Art :  Menambahkan gambar clipart pada worksheet
  3. Shapes :  Menambahkan gambar bentuk tertentu
  4. Smart Art  :  Memasukkan objek smartarT
Grup Charts
  1. Coloumn :  Memasukkan grafik kolom
  2. Line :  Memasukkan grafik garis
  3. Pie:  Memasukkan grafik pie
  4. Bar :  Memasukkan grafik batang
  5. Scatter :  Memasukkan grafik distribus
  6. Other Chart :  Memasukkan grafik lainnya
Grup Link
  1. Hyperlink  :  Memasukkan hyperlink pada worksheet
Grup Text
  1. Textbox :  Memasukkan kotak teks
  2. Header & Footer :  Memasukkan header dan footer
  3. WordArt :  Memasukkan teks dekoratif
  4. Signature Line :  Memasukkan garis tanda tangan
  5. Object :  Memasukkan objek
  6. Symbol :  Memasukkan symbL 
Grup Symbols
  1. Equation :   digunakan untuk menyisipkan simbol-simbol persamaan, terutama dalam bidang matematika.
  2. Symbol:   digunakan untuk menyisipkan karakter khusus.
3.      Tab Page Layout 
Grup Themes
  1. Theme :  Mengubah tema tampilan excel
  2. Color:  Mengubah warna tema
  3. Mengubah jenis font temaEffect  :  Mengubah efek tema
Grup Page Setup
  1. Margin   :  Mengubah margin halaman
  2. Orientation :  Mengubah orientasi halaman
  3. Size :  Mengubah ukuran kertas
  4. Print Area:  Menentukan area tertentu untuk proses cetak
  5. Breaks  :  Menentukan pemisah halaman
  6. Background :  Menentukan gambar untuk latar
  7. Print Title :  Menentukan baris atau kolom yang dicetak pada setiap halaman
Grup Scale to Fit
  1. Width :  Menentukan lebar hasil cetak agar sesuai banyaknya kertas
  2. Height  :  Menentukan tinggi hasil cetak agar sesuai banyaknya kertas
  3. Scalee:  Memperbesar atau memperkecil hasil cetak sesuai persentase Ukuran
Grup Sheet Option
  1. Gridlines   :  Mengatur tampilan garis grid di layar dan di hasil cetakan
  2. Heading:  Mengatur tampilan header di layar dan di hasil cetakan
Grup Arrange
  1. Bring to Front :  Memindahkan objek ke depan
  2. Send to Back : Memindahkan objek ke belakang
  3. Selection Pane  :  Memperlihatkan panel seleksi objek
  4. Align :  Meluruskan objek
  5. Group :  Mengelompokkan objek
  6. Rotate :  Melakukan rotasi objek
4.      Tab Formulas 
Grup Function Library
  1. Insert Function :  Memasukkan fungsi/guna pada sel yang diseleks
  2. Auto Sum  :  Menunjukkan/menampilkan hasil perhitungan sederhana, seperti rata-rata dll
  3. Recently Used  :  Menampilkan fungsi-fungsi yang baru digunakan digunakan
  4. Financial  :  Menampilkan fungsi keuangan
  5. Logical :  Menampilkan fungsi logika/mantik
  6. Text :  Menampilkan fungsi teks
  7. Date & Time  :  Menampilkan fungsi tanggal dan waktu
  8. Lookup & Reference  :  Menampilkan fungsi lookup dan keterangan
  9. Math & Trig :  Menampilkan fungsi matematikan dan trigonometriMore Function            :  Menampilkan pilihan fungsi lain seperti misalnya statistis
Grup Definend Names
  1. Name Manager  Membuat, mengedit dan menghapus serta menemukan semua nama yang digunakan dalam workbook
  2. Define Name :  Nama-nama sel sehingga kamu dapat mengacu dalam formula/rumus  dengan nama tersebut
  3. Use In Formula :  Memilih nama yang digunakan dalam buku kerja dan dimasukkan ke  dalam formula yang telah digunakan
  4. Create from Selection :  Membuat nama secara otomatis dari sel yang diseleksi
Grup Formula Auditing
  1. Trace Precedents  :  Memperlihatkan panah pada sel lain yang memepengaruhi
  2. Trace Dependents :  Memperlihatkan panah pada sel lain yang dipengaruhi nilai sel ini
  3. Remove Arrows :  Menghilang panah Trace Dependents atau Trace Precedents
  4. Show Formula:  Menampilkan formula di setiap sel dan membuat hasil
  5. Error Checking :  Melakukan pengecekan akan adanya kesalahan pada formula
  6. Evaluate Formula :  Menampilkan kotak dialog penilaian formula
  7. Watch Window:  Memantau nilai sel sebagai perubahan yang dibuat di lembar
Grup Calculation
  1. Calculation Options  :  Menetapkan ketika formula dihitung
  2. Calculate Now :  Menghitung seluruh lembar kerja sekarang
  3. Calculate Sheet :  Menghitung lembar yang ada/digunakan
5.      Tab Data
Grup Get External Data
  1. From Access :  Memasukkan data dari Ms. Access
  2. From Web :  Memasukkan data dari web
  3. From Text :  Memasukkan data dari teks
  4. From Other Sources :  Memasukkan data dari sumber lain
  5. Existing Connections:  Memasukkan data dari sumber yang pernah digunakan
Grup Connections
  1. Refresh All  :  Menyegarkan kembali data yang diambil dari sumber
  2. Connections :  Memperlihatkan semua koneksi data pada workbook
  3. Properties:  Melakukan spesifikasi koneksi data pada workbook
  4. Edit Links :  Mengatur koneksi data dari file lain 
Grup Sort & Filte
  1. Sort :  Memunculkan kotak dialog pengurutanSort A to Z  :  Mengurutkan dari yang terkecil sampai terbesar
  2. Sort Z to A  :  Mengurutkan dari yang terbesar sampai terkecil
  3. Filter :  Melakukan penyaringan terhadap sel
  4. Clear  :  Menghapus penyaringan pada sel
  5. Reapply :  Melakukan kembali penyaringan
  6. Advanced:  Melakukan penyaringan spesifik
Grup Data Tools
  1. Text to Columns :  Memisah isi sel menjadi beberapa kolom
  2. Remove Duplicates :  Menghilangkan bagis duplikasi
  3. Data Validation :  Mencegah data yang tidak valid masuk ke selConsolidate :  Menyatukan nilai beberapa range dalam satu range
  4. What-If Analysis:  Mencoba beberapa nilai pada formula
Grup Outline
  1. Group:  Mengelompokkan baris sel sehingga mereka dapat memendek dan memanjang
  2. Ungroup :  Memisahkan sel yang mengelompok
  3. Subtotal  :  Menghitung total beberapa baris data yang berhubungan
6.      Tab Review 
Grup Proofing
  1. Spelling :  Mengecek ejaan pada tulisan yang ada dalam dokumen ms. excel yang sedang aktif
  2. Research   :  Mencari materi referensi seperti kamus dll
  3. Thesaurus :  Menyarankan kata dengan arti yang sama/hampir sama
Grup Language
  1. Translate:  Menerjemahkan kata/paragraph ke dalam bahasa lain menggunakan kamus 2 bahasa  atau mesin penerjemah
Grup Comments
  1. New Comment :  Membuat kotak untuk menulis komentar /ulasan mengenai tulisan yang ada di dalam
  2. lembar kerja ms. Excel
  3. Delete :  Menghapus komentar/ulsasan yang telah diseleksi
  4. Previous  :  Menuju ke komentar/ulasan sebelumnya
  5. Nex :  Menuju ke komentar/ulasan sesudahnya
  6. Show/Hide Comment :  Menampilkan/menyembunyikan komentar/ulasan
  7.      Show All Comments :  Menampilkan semua komentar/ulasan
  8. Show Ink:  Menampilkan/menyembunyikan tinta catatan di lembar kerja
Grup Change
  1. Protect Sheet :  Melindungi lembar kerja yang ada dalam ms. Excel
  2. Protect Workbook :  Melindungi buku kerja/data ms. Excel
  3. Share Workbook :  Membagi/menerbitkan buku kerja
  4. Protect and Share Workbook  :  Melindungi dan menerbitkan buku kerja
  5. Allow User to Edit Ranger  :  Memperbolehkan pengguna untuk mengedit
  6. Track Changes :  Menelusuri perubahan yang terjadi pada dokumen 
7.      Tab View 
Grup Workbook Views
  1. Normal:  Menampilkan dokumen secara normal
  2. Page Layout  :  Mengatur tampilan latar belakan lembar kaerja
  3. Page Break Preview  :  Melihat tampilan dokumen beserta pemotongan setiap halaman
  4. Custom View :  Menyimpan setting tampilan dan hasil cetak
  5. Full Screen  :  Melihat dokumen dalam mode layar penu
Grup Show
  1. Ruler   :  Menampilkan/tidak penggaris
  2. Gridlines :  Menampilkan/tidak garis kisi
  3. Formula Bar :  Menampilkan/tidak batang formula
  4. Headings :  Menampilkan/tidak heading
Grup Zoom
  1. Zoom :  Mengatur besar tampilan
  2. 100%  :  Besar tampilan 100%
  3. Zoom to Selection :  Memperbesar tampilan sesuai bidang seleksi

Grup Window
  1. New Window :  Membuka jendela baru dengan data sama
  2. Arrange All :  Mengatur semua jendela sejajar berdampingan
  3. Freeze Panes :  Membuat sebagian lembar kerja terlihat dan lainnya menggulung
  4. Split :  Membagi jendela menjadi beberapa penel yang memperlihatkan lembar kerja
  5. Hide :  Menyembunyikan jendela terseleksi
  6. Unhide :  Memunculkan jendela tersembunyi
  7. View Side by Side :  Menampilkan jendela berdampingan
  8. Synchronous Scrolling :  Membuat dua jendela menggulung bersamaan
  9. Reset Window Position :  Menset ulang posisi jendela berdampingan
  10. Save Workspace  :  Menyimpan pengaturan tampilan jendela sehingga dapat dibuka kembali  dengan
  11. tampilan yang sama
  12. Switch Windows :  Berganti jendela yang aktif
Grup Macros
  1. Macros :  Memperlihatkan macro dokumen